Panduan Edit Video
Written by Unknown on 06:46Mengedit video merupakan cara yang unik bagi mereka yang menginginkan tampilan videonya, asyik dan menarik bagi yang melihatnya.
Sekarang ini, sangat mudah untuk mengedit video secara online. Dan juga jika kita ingin mengedit video, membutuhkan sofware yang sangat mahal, atau menggunakan jasa orang lain untuk mengedit. Emang hasilnya bagus dan memuaskan. Akan tetapi jika kamu ingin belajar sendiri mengedit video, bukannya itu merupakan tantangan sekaligus tantanngan bagi anda. Sekaligus bisa menjadi skill bagi anda pribadi, Lumayan bukan...!
Disini, saya akan memberikan sebuah layanan online dalam mengedit video.
cellsea merupakan sebuah website yang menyediakan banyak fasilitas untuk pengunjung, mulai ringtone, wallpaper, screen sever, video, ringtoon maker, video editor dll, sampai tempat buat kenalan..!! yang semuanya gratis.. tiss... namun yang ingin saya tuliskan adalah bagian fasilitas edit video.
Fasilitas ini terbilang sangat memuaskan, anda bisa mengedit semaumu. Apalagi fasilitasnya bisa anda ubah menjadi berbagai format video, mulai dari 3gp-mp4, mp4 - 3gp dll.., Pokoknya komplit.
Ok, langsung aja ya... udah gak sabaran kayaknya nih....
#pertama, kamu harus kunjungin dulu cellsea dot com, setelah itu daftar saja disana, pasti tau kan cara daftarnya?? sama kok seperti daftar-daftar di web lain.. isi aja data kamu dengan lengkap dan benar, selain itu juga sudah ada petunjuknya kok.!!
#setelah daftar, login dan masuk kehalaman profile kamu, cari aja tombol “online tools” dan pilih video editor..
#nah setelah itu masukin saja file video kamu yang akan di edit, tunggu aja proses uploadnya..
#setelah 100%, maka kamu akan di bawa menuju halaman edit video, silahkan isi terlebih dahulu data video kamu, setelah itu klik klik aja tombolnya, dan edit sesuka hati deh..!!
#jika sudah selesai dan dirasa udah bagus, klik saja tombol “edit video” yang ada di bawah, ditunggu loadingnya ya..
#dan selanjutnya klik "save" udah beresss dah...
Dan uniknya lagi, kamu bisa ambil kode htmlnya jika ingin di pasang di web atau blog kamu atau bisa kamu download videonya, caranya tinggal klik tombol download aja!!!!
Dan lebih mantapnya lagi, video anda, bisa digunakan untuk promosi produk atau sebagai marketing online anda. Dahsyat bukan...!
oke, selamat mencoba dan semoga bermanfaat ya..